Buku Pedoman Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) Berbasis Siakad ini diluncurkan IAILM Pesantren Suryalaya Tasikmalaya bukan sekadar respon sesaat terhadap wabah pandemik Covid-19, namun juga sebagai satu upaya membangun ekosistem digital dalam rangka menyiapkan perguruan tinggi yang merdeka dengan penanda utama kreativitas dan inovasi sekaligus memberikan jawaban atas kompleksitas pendidikan masa depan. Sebuah era pendidikan yang menggabungkan teknologi elektronik dan teknologi berbasis internet.
Related Posts
Pembelajaran Jarak Jauh Menggunakan Video Conference di IAILM Merebaknya virus corona (Covid-19) menjadi pandemic nampaknya belum bisa diatasi dalam waktu dekat. Berbagai upaya dan kebijakan …
Situasi Kampus IAILM Masa Lockdown Virus Corona (COVID-19) Dengan semakin meebaknya penyebaran Virus Corona (COVID-19), maka berimbas ke Dunia Pendidikan, semua tingkat mulai dari RA. PAUD…
Tutorial Edlink Dalam SIAKAD IAILM Untuk mempermudah bagi Dosen maupun mahasiswa dalam pelaksanaan Pembelajaran Jarak Jauh atau Home Learning, maka dibutuhkan cara-…
Contoh Undangan Terbuka Vidio ConferenceContoh Undangan Terbuka Vidio Conference …
Pengurangan UKT/SPP PTKIN Penyebaran pandemi Corona Virus Desease (Covid-19) telah menyebar di seluruh …
0 Komentar untuk "Contoh Buku Panduan Pembelajaran Jarak Jauh"